Friday, December 24, 2010

Cara Menghitung Beban Bunga

Tips dan trik cara menghitung beban bunga pinjaman

Suku bunga merupakan faktor penting dalam menentukan pilihan kredit. Sialnya, banyak lembaga keuangan (bank atan non bank) sering memanfaatkan ketidaktahuan calon nasabah/debitur akan sistem perhitungan beban bunga saat memilih angsuran.

Ingat, angka bunga yang rendah belum tentu merupakan angsuran termurah.

Berdasarkan sifatnya, bunga dapat di bedakan menjadi dua, yaitu:
1. Bunga Tetap (Fixed Interest)
2. Bunga Mengambang (Floating Interest)
  • Sistem Bunga Flat (Flat Interest)
  • Sistem Bunga menurun (Sliding Interest)
  • Sistem Bunga Anuitas

No comments:

Post a Comment